• Rabu, 27 September 2023

Kenali Tanda-tanda Anda Mengalami Kelelahan Mental, Berikut Ulasannya

- Selasa, 16 Agustus 2022 | 11:40 WIB
Ilustrasi Kelelahan Mental (RAGAM YOGYAKARTA)
Ilustrasi Kelelahan Mental (RAGAM YOGYAKARTA)

STRATEGI.ID - kelelahan mental merupakan kondisi di mana seseorang merasakan kondisi kelelahan secara emosional akibat kondisi kehidupannya.

Jika kamu merasa kelelahan, tidak berenergi dan kesulitan tidur, sebaiknya kamu patut waspada. Sebab, kondisi tersebut bisa jadi merupakan indikasi terjadinya kelelahan mental telah terjadi pada dirimu.

Orang yang mengalami kelelahan mental dapat dipengaruhi oleh beberapa masalah yang sedang dihadapi. Mungkin permasalahan ekonomi, permasalahan rumah tangga, atau juga permasalahan di tempat kerja.

Baca Juga: Makna Kebaya dan Batik Kutubaru Berwarna Terakota yang Dipakai Puan Maharani di Sidang Tahunan

kondisi ini perlu dideteksi sedari dini agar dapat diatasi dengan tepat.

Untuk mengetahui apakah Anda sedang mengalami kelelahan mental atau tidak ada beberapa tanda yang wajib diketahui:


1.Kehilangan Motivasi

Saat mengalami kelelahan mental, kamu akan lebih mudah kehilangan motivasi atas apa yang akan dikerjakan. Selain itu, kamu juga akan merasa hasil yang kamu kerjakan pasti akan buruk, meskipun kamu telah mengerjakannya dengan sebaik mungkin.

Baca Juga: Me time , Pilihan Tepat Jaga Kesehatan Mental

2.Tingkat Stres Tinggi

Saat kamu merasa kondisi stres yang tidak kunjung reda, bisa jadi ini tanda dari kelelahan mental yang kamu alami. 

3.Lebih Mudah Tersinggung

Kelelahan mental yang tidak segera diatasi dapat menyebabkan kamu lebih mudah tersinggung. Bahkan, terhadap hal-hal kecil yang biasanya dianggap wajar. Sikap mudah tersinggung ini juga membuat kamu kerap meledakkan amarah dan putus asa.

Baca Juga: Sinopsis Film Sayap-Sayap Patah , Kerusuhan di Mako Brimob 2018 Silam

Halaman:

Editor: Martinus Yenn

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Culture Shock : Pahami penyebab dan cara mengatasinya

Selasa, 26 September 2023 | 19:45 WIB
X