STRATEGI.ID - Samsung telah merilis smartphone kelas atas yaitu Samsung Galaxy S21 FE di Indonesia pada bulan Januari 2022 lalu dengan kisaran harga Rp 8.999.000 varian RAM 8GB/128GB dan Rp 9.999.000 varian RAM 8GB/256GB.
Selain itu Samsung Galaxy S21 FE menggunakan layar dengan panel display Dynamic AMOLED 2X yang berukuran 6,4 inci, dengan resolusi 1080 x 2400 pixel FHD+ dan juga kerapatan pixel mencapai 401 ppi.
Tak hanya itu, layar dari Samsung Galaxy S21 FE ini mampu bekerja pada refresh rate hingga 120 Hz.
Berikut adalah spesifikasi lengkap dari Samsung Galaxy S21 FE yang perlu kamu ketahui.
Layar
Tipe Layar: Dynamic AMOLED 2X
Ukuran Layar: 6,4 inci
Resolusi: 1080 x 2400 pixel FHD+
Kerapatan Pixel: 401 ppi
Refresh Rate: 120 Hz
Proteksi: Corning Gorilla Glass Victus
Fitur Lainnya: Always-on Display, HDR10+
Baca Juga: Spesifikasi Realme C12 5G, Memperkenalkan Kecepatan Baru dalam Ponsel Entry-Level
Artikel Terkait
Realme C11, Tanpa Merogoh Kocek Terlalu Dalam, Harga Cuma 1 Jutaan, Intip Spesifikasi Canggih Lengkapnya
Samsung M31 dengan Layar Super AMOLED dan Ditenagai Prosesor Octa Core, Yuk Intip Spesifikasi dan Harganya
Dibekali Teknologi Canggih, Oppo F21 Pro 5G Diotaki Snapdragon 695 dan Kamera 64MP, Cek Harganya
Super Keren! Vivo Z6 5G Diotaki Snapdragon 765 5G dan Memiliki RAM 8GB, Yuk Cek Harganya
Update Harga Serta Spesifikasi! Oppo K10 Pro 5G Dibekali Teknologi Canggih Snapdragon 888 5G dan RAM 12GB